Praktik Pengalaman Lapangan Mahasiswa Program Studi PPG Universitas Negeri Makassar (14/6/2023 s.d. 22/7/2023) di MAN 2 Nganjuk
Eko Hadi Susilo, S.Pd. telah melakukan PPL dan RTL serta melaksanakan BEST PRACTICE dengan pemilihan aksi 2, maka RENCANA TINDAK LANJUT (ACTION PLAN) berikutnya adalah:
A. Guru dalam pembelajaran sehari-hari akan melaksanakan pembelajaran inovatif memadukan model,metode,media belajar yang harusnya berpusat pada peserta didik seperti yang telah dipraktekkan di PPL PPG DALAM JABATAN KATEGORI 1 KEMENAG 2023 UNM ini.
B. Melaksanakan desiminasi tentang pembelajaran inovatif, kreatif, baik di sekolah maupun di forum MGMP
C. Saling berbagi ilmu dengan peserta PPG, terutama mengenai media, metode dan model pembelajaran yang inovatif sehingga dapat memperkaya wawasan dan referensi terkait pembelajaran inovatif yang pada akhirnya dapat dipraktekkan dalam pembelajaran sehari-hari di MAN 2 Nganjuk. Berikut adalah link best practice dan RTL (klik DISINI). Berikut adalah google site yang digunakan dalam pembelajaran (klik DISINI).